Perbedaan Pengiriman SMS Antara Gili-SMS Dan SMS Caster |

Perbedaan Mengirim SMS Antara Gili-SMS Dan SMS Caster

January 24th, 2014 by Yudi Silo Wardono Leave a reply »

Pada Gili-SMS dan SMS Caster, pengguna dapat mengirim SMS ke kontak dan grup, namun di Gili-SMS pengguna juga dapat mengirim SMS berdasarkan filter data kontak seperti agama, kota, propinsi, jenis kelamin, sapaan dan berdasarkan interval tanggal lahir.

kirim-sms-filter-data-kontak

Di Gili-SMS, pengguna juga dapat mengirim SMS dari file Excel atau CSV. Jika komputer anda tidak memiliki Microsoft Excel, anda bisa mengirim SMS menggunakan file CSV(Comma Separated Value). Pada dialog Kirim SMS, terdapat opsi lebih lanjut dimana pengguna bisa mengirim SMS langsung atau dijadwalkan.

kirim-sms-opsi-lebih-lanjut-1

Gili-SMS mendukung 8 modem dalam 1 komputer dan dapat mengirim SMS secara simultan, pengguna dapat menyesuaikan modem ke berapa yang hendak digunakan untuk mengirim SMS.

kirim-sms-opsi-lebih-lanjut-2

Opsi SIMULTAN memungkinkan pengiriman SMS secara serentak dengan membagi jumlah SMS ke modem yang digunakan. Misal jika Gili-SMS dihubungkan dengan 8 modem dan jumlah SMS yang hendak dikirim ada 1.000, maka setiap modem akan mendapatkan jatah 125 SMS, hal ini memungkinkan pengiriman 1.000 SMS lebih cepat karena langsung dikirim serentak dengan 8 modem.

Opsi OTOMATIS memungkinkan pengiriman SMS ke sesama operator untuk mendapatkan tarif murah SMS, pengguna bisa mencatat(mendaftarkan) prefix nomor tujuan agar Gili-SMS mengenali jenis operator yang digunakan.

Pengguna juga dapat melihat(preview) SMS yang akan dikirim untuk setiap nomor tujuan, hanya untuk memastikan agar konten SMS sudah sesuai dengan yang diharapkan. Beberapa hal tersebut tidak terdapat di SMS Caster.

Gili-SMS dijual dengan harga terjangkau dibandingkan dengan SMS Caster. Gili-SMS mendukung 8 modem dalam 1 komputer dengan layanan update software selamanya.

Share This Post
Advertisement

Comments are closed.